Rabu, 23 Maret 2011

Website Tertua Di Dunia

Suatu malam setelah melakukan berbagai aktifitas di dunia maya yang melelahkan maka saya iseng-iseng cari website tertua di dunia,,,,
Sekedar buat info aja, Kemarin malam saya dapat ilham pengen tau website pertama di dunia maya ini. Search on google and pencarian pun sukses... kira2 website apa ya?? bentuknya seperti apa ya? ataukah sebagus dan seindah website kamu? ataukah biasa ? atau kah bisa membuat orang yang melihatnya merasa wah??? oke daripada bingung dan penasaran gimana sih bentuk dari website yang di bilang tertua di dunia itu? mari jalankan scroll anda kebawah untuk melihat lebih lanjut... berikut hasilnya : :)
Ternyata Website tertua di dunia adalah  http://info.cern.ch/ dibuka.Memang sih isi nya ga menarik tetapi situs web ini adalah situs tertua di dunia . bisa di bilang mbahnya website-website yag lain....
dan ingin tau gak domain yang tertua di dunia ???
ternyata http://simbolic.com/ adalah domain tertua di internet, Diregister pada 15 Maret 1985.Namun, pada tanggal 27 Agustus 2009, dijual kepada XF.com
Symbolics 3600

Tidak ada komentar:

Posting Komentar